


GILA MARKETING
Mendengar kata “Gila” secara normal pikiran orang akan selalu terkorelasi dengan orang – orang yang dinyatakan tidak sehat kejiwaan dan pikirannya. Namun sebenernya kata “Gila” sendiri telah mengalami pergeseran makna ke arah yang lebih positif di era sekarang ini. Hanya orang – orang “Gila” yang memiliki kemampuan untuk menghadirkan perubahana pada hidup bahkan dunia dengan kemampuannya, dan itu telah terbukti sejak puluhan tahun silam.
Marketing sendiri selalu dikaitkan dengan proses menjual sebuah produk ataupun jasa, dimana didalamnya terdapat sinergi berbagai macam ilmu pengetahuan yang digunakan agar tujuan tercapai. Padahal Marketing sendiri tidak hanya tentang produk ataupun jasa namun merupakan sebuah kegiatan dimana kita mencoba menyampaikan nilai – nilai...
Topik Terkait:
